Domain Aktif, Status Expired di WHMCS


Status
Not open for further replies.

junior riau

Hosting Guru
Verified Provider
Assalamualaikum
Siang rekan rekan
mau tanya ini mengenai status domain
Domain client saya statusnya aktif sampai 2015
tapi di whmcs expired, begitu di set active lagi, selang beberapa hari balik lagi expired
itu kenapa ya?

terus juga, mau set disable auto renew untuk semua domain gimana ya?
karena beberapa paket hosting yang bundle free domain, suka ke renew sendiri, padahal masanya belum habis(layanan masih sisa 1 mggu active)

bisa rugi kalau client ga lanjut kan layanan

mohon bantuannya
 

IDreg.Net

Expert 2.0
@junior riau untuk disable auto renew domain ada di menu setup >> General Settings >> domain >> Default Auto Renewal Setting
setelah itu sinkronkan domain nya sama panel.
@pluto01 & @junior riau agar masa belaku domain sesuai :
setting di whmcs Domain Sync Enabled , buat cronjob misal 1 bln 1 kali atau atur saja sesuai kebutuhan
mengenai cron nya ada di sini http://docs.whmcs.com/Domains_Tab#Domain_Sync_Enabled

Semoga menemukan solusi yg tepat :D
 
Status
Not open for further replies.

Top