Kapan Tahu Sudah Saatnya Pindah Ke VPS ?


Status
Not open for further replies.

pluto01

Hosting Guru
The Warrior
Verified Provider
Sebenarnya ini masih jauh tetapi tentu tidak ada salahnya siap, karena kelemahan teknis (Saya tidak terlalu paham urusan server) dan juga budget (VPS kan jauh lebih mahal dari Shared). Yaaahhhhh siapa tahu lah itu toko atau blog saya bisa maknyooosssss rame banget.... (Mode Berharap=ON). :)

Yang ingin saya tanyakan, kapan sih atau apakah tanda-tandanya bahwa website kita sudah tidak cocok memakai Shared dan harus upgrade ke VPS ?

Terima kasih sebelum dan sesudahnya ya.
Dari info yg Tuan sampaikan sepertinya belum saat nya pindah ke VPS, kenapa ?
Karena :
1. Tuan belum punya basic managed server (maaf ini bkn pendapat saya tp saya ambil dr kalimat Tuan ), jadi saran saya mulailah belajar untuk memahaminya untuk web onlineshop Tuan biarkan saja dlu dishared hosting agar tdk terganggu dgn trial & error selama Tuan memahami jika rasanya sdh siap bisa dimulai untuk migrasi,
2. Kebutuhan akan web yg Tuan punya masih bisa berjalan dgn baik di shared hosting (ini bs saya katakan karena dr info Tuan tdk ada mengatakan perihal kendala yg dialami) seperti :
---->>penggunaan resource yg sdh berlebih yg sering mendapat terguran dari hoster atau seringnya mengalami kendalam dalam aksesnya,
---->>kebuthan diskspace yg besar karena jumlah product yg akan dipasarkan makin banyak,
---->>adanya beberapa minimal requirment untuk menjalakankan system Tuan yg blm disupport di shared hosting,
---->>Tuan menginginkan pengalaman baru dgn keluar dari penggunaan shared hosting dan mencoba managed server sendiri dgn mengembangkan skill yg sdh Tuan siapin sebelumnya,
3. Dari sisi penghasilan jika sdh memungkinkan untuk penggunaan VPS namun jika belum tetap berjalan dishared hosting dulu (karena sebagaimana kita ketahui biaya yg dibutuhkan VPS lebih banyak dibandingkan dgn shared hosting kecuali jika Tuan cr yg pas2 dan tdk menggunakan yg panel/aplikasi tambahan yg berbayar)


CMIIW
 

menyohost.com

Poster 2.0
Mau menambahkan sedikit.kalo Tuan sudah terbaik untuk pindah level dan cukup budget.monggo silahkan dan naik level selanjutnya:D
Hosting itu butuh berkembang dari level yang low sampai level yang tinggi hehehe hanya saran ya Tuan:)
 

atria

Apprentice 1.0
Dari info yg Tuan sampaikan sepertinya belum saat nya pindah ke VPS, kenapa ?
Karena :
1. Tuan belum punya basic managed server (maaf ini bkn pendapat saya tp saya ambil dr kalimat Tuan ), jadi saran saya mulailah belajar untuk memahaminya untuk web onlineshop Tuan biarkan saja dlu dishared hosting agar tdk terganggu dgn trial & error selama Tuan memahami jika rasanya sdh siap bisa dimulai untuk migrasi,
2. Kebutuhan akan web yg Tuan punya masih bisa berjalan dgn baik di shared hosting (ini bs saya katakan karena dr info Tuan tdk ada mengatakan perihal kendala yg dialami) seperti :
---->>penggunaan resource yg sdh berlebih yg sering mendapat terguran dari hoster atau seringnya mengalami kendalam dalam aksesnya,
---->>kebuthan diskspace yg besar karena jumlah product yg akan dipasarkan makin banyak,
---->>adanya beberapa minimal requirment untuk menjalakankan system Tuan yg blm disupport di shared hosting,
---->>Tuan menginginkan pengalaman baru dgn keluar dari penggunaan shared hosting dan mencoba managed server sendiri dgn mengembangkan skill yg sdh Tuan siapin sebelumnya,
3. Dari sisi penghasilan jika sdh memungkinkan untuk penggunaan VPS namun jika belum tetap berjalan dishared hosting dulu (karena sebagaimana kita ketahui biaya yg dibutuhkan VPS lebih banyak dibandingkan dgn shared hosting kecuali jika Tuan cr yg pas2 dan tdk menggunakan yg panel/aplikasi tambahan yg berbayar)


CMIIW

Mas ini hebat sekali bisa tahu level skill dan kebutuhan saya. :)
 

arissety

Apprentice 1.0
Selamat pagi Master-Master,

Sebenarnya ini masih jauh tetapi tentu tidak ada salahnya siap, karena kelemahan teknis (Saya tidak terlalu paham urusan server) dan juga budget (VPS kan jauh lebih mahal dari Shared). Yaaahhhhh siapa tahu lah itu toko atau blog saya bisa maknyooosssss rame banget.... (Mode Berharap=ON). :)

Yang ingin saya tanyakan, kapan sih atau apakah tanda-tandanya bahwa website kita sudah tidak cocok memakai Shared dan harus upgrade ke VPS ?

Terima kasih sebelum dan sesudahnya ya.

Tuan "salah besar" jika menganggap VPS adalah jalan keluar setelah dari problem hosting.
Beberapa kendala yg sering dijumpai pada VPS:

1. VPS yg Tuan beli, ternyata oversold. Super lemot.
2. Tidak ada VPS panel + lambatnya tiket support.
3. VPS tidak jarang di-restart/reboot.
4. Kadang menjadi korban di suspend sementara, atas "kejahatan" yg tidak kita lakukan. Misalnya Ddos.

Bukannya tidak boleh pakai VPS, tapi teliti benar2 providernya.
Karena tidak semua mengalami 1-4 point diatas. Tapi tidak sedikit juga yg mengalami.

Klo mau, pakai dedicated jarang ganguan.
 

mustafaramadhan

Hosting Guru
Tuan "salah besar" jika menganggap VPS adalah jalan keluar setelah dari problem hosting.
Beberapa kendala yg sering dijumpai pada VPS:

1. VPS yg Tuan beli, ternyata oversold. Super lemot.
2. Tidak ada VPS panel + lambatnya tiket support.
3. VPS tidak jarang di-restart/reboot.
4. Kadang menjadi korban di suspend sementara, atas "kejahatan" yg tidak kita lakukan. Misalnya Ddos.

Bukannya tidak boleh pakai VPS, tapi teliti benar2 providernya.
Karena tidak semua mengalami 1-4 point diatas. Tapi tidak sedikit juga yg mengalami.

Klo mau, pakai dedicated jarang ganguan.
Kalau soal 'salah beli'. Semua sama saja baik di shared-hosting, VPS bahkan Dedi. Kalau ini soal memilih provider.

Memilih VPS atau Dedi lebih kepada 'kebebasan' mengelola resource (termasuk juga optimasi) yang tidak mungkin dilakukan di shared-hosting.
 

pluto01

Hosting Guru
The Warrior
Verified Provider
Tuan "salah besar" jika menganggap VPS adalah jalan keluar setelah dari problem hosting.
Jika saya boleh saran mungkin kalimatnya kita ganti karena agak sedikit kurang sesuai :
Mungkin bisa kita katakan seperti ini :
Jika Mas mau memilih menggunakan VPS jangan lupa teliti memilih providernya karena tidak tertutup kemungkinan mengalami beberapa kendala di bawah :
blablablablabla.
Dan juga jgn lupa dicoba pelajari penggunaan resource yang berjalan saat ini sebagai patokan memilih spek yg akan disewa nantinya.
 

bikinserver

Beginner 2.0
Sampai dana bukan lagi masalah bagi anda, karena kalau menunggu sampai ditendang oleh shared hoster, perlu waktu dan usaha yang tidak sedikit untuk migrasi, jadi walaupun visitor masih sedikit tapi dana bukan lagi masalah bagi anda maka itu waktu yang tepat pindah ke vps. cmiiw.
 
Status
Not open for further replies.

Top