Membuat email service


Status
Not open for further replies.

adrian

Apprentice 1.0
halo master DWH

Saat ini saya sedang menjalankan komunitas IT di kampus,saya berencana buat email service pakai domain komunitas jadi orang2 bisa daftar email dengan @komunitas.com

mungkinkah spt itu,,apa ada CMSnya untuk buat spt itu..

saya minta pendapatnya rencana saya diats krn berdasarkan pikiran saya saat menjalankannya cukup berat,spt jaga server,monitoring email yg keluar,mencegah spamming dll ..kira2 sewa server dimana yg bisa untuk spt it..email keluar masuk yg banyak..

jika rencana yg atas gagal,,apa ada cara lain yg kalau bisa murah atau free...krn google apps sdh ga gratis dan kalau pakai email microsoft terbatas untuk 50orang
 

voezie

Hosting Guru
Kalau mau gratis:
Pakai pc/server sendiri, taruh dirumah/dikantor
Install Hivemail

Kalau mau murah:
Sewa Web Hosting
Install Hivemail

Kalau mau tanpa batas tapi murah:
Sewa VPS
Install Hivemail

Kalau mau kenceng dan tanpa batas:
Sewa Dedicated Server
Install Hivemail

Kalau mau kenceng dan tanpa batas dan aman:
Sewa Colocation
Install Hivemail
 

adrian

Apprentice 1.0
thanks bos...
nah kalau sewa VPS,,batasan untuk keluar masuk email itu spt apa?apa boleh berapa saja asal tdk nyepam atau bgmna?
 

localhost

Apprentice 2.0
pada vps umumnya tidak ada batasan limit email keluar masuk tapi tetap harus ingat semua email keluar (yang dikirimkan) masuk kategori spam atau tidak.
 

arieonline

Expert 1.0
klo sy utk mailserver, sewa vps yg murah trus install iRedMail (all in one mail paket server)

saran aja:
1. pake vps yg RAM minimal 512MB
2. aktifkan antispam, antivirus, spf key dan dkim
 

dhyhost

Web Hosting Service
The Warrior
Verified Provider
jika kita terlalu banyak mengirim email, tentu IP kita akan di anggap spam sama provider email seperti yahoo dan gmail, bahkan mereka tidak segan-sekan memblokir IP kita,
 
Status
Not open for further replies.

Top