(mohon bantuan)network card vps tidak terdeteksi


Status
Not open for further replies.

Handy

Beginner 2.0
Dear tuan2 semua,

saya ada problem dikit nih sama vps. Agak unik emang,kalau mau install tidak otomatis seperti yang saya alami di vps sebelumnya,semua kita setting sendiri. Ini saya lagi install ubuntu server. Network card tidak terdeteksi. Tidak bisa download juga (pake perintah wget). agak bingung juga nih. ketika di ketik ifconfig yang muncul cuma lo. eth0 tidak terdeteksi. ketika di ketik dhclient eth0 juga di bilang eth0 tidak available.

Berikut screen shot dari tampilan server saya..kira2 salah nya di mana ya? Apa cara install nya yang salah?

trims sebelumnya
 

Attachments

  • Screenshot from 2016-05-17 20:50:24.png
    Screenshot from 2016-05-17 20:50:24.png
    70 KB · Views: 23

idnix

Hosting Guru
Verified Provider
lampiran ifconfig nya mana?
 

mustafaramadhan

Hosting Guru
Pakai ifconfig untuk deteksi network. Tidak semua pakai eth0. OpenVZ pakai venet0 misalnya.
 

idnix

Hosting Guru
Verified Provider
Pakai ifconfig untuk deteksi network. Tidak semua pakai eth0. OpenVZ pakai venet0 misalnya.
maksudnya gmn ya om?
img
 

pluto01

Hosting Guru
The Warrior
Verified Provider
saya ada problem dikit nih sama vps. Agak unik emang,kalau mau install tidak otomatis seperti yang saya alami di vps sebelumnya,semua kita setting sendiri.
Dari gambar virtualisasinya pakai KVM, ini VPSnya dibuat pakai apa dan OS Nodenya?
Ini saya lagi install ubuntu server. Network card tidak terdeteksi.
Ini instal dan tdk terdeteksi di sisi node atau di sisi VMnya ?
Settingan networknya gmn ?
Tidak bisa download juga (pake perintah wget).
Sudah pasti ga bs download/internetan org interface networknya saja ga detect gmn bs akses internet (logikanya interface ga detect pastinya settingan networknya jg blm ada),
agak bingung juga nih. ketika di ketik ifconfig yang muncul cuma lo.
Ini ketiknya di node atau di VM ?
Jika di node coba dicheck secara hardware dulu hingga eth nya detect,
Jika di sisi VM dicoba check settingan network nodenya termasuk bridgenya,

ketika di ketik dhclient eth0 juga di bilang eth0 tidak available.
Pastinya org ketika ifconfig saja sdh ga nongol berarti ethernya blm detect donk

kira2 salah nya di mana ya? Apa cara install nya yang salah?
Bisa jadi,
Coba mas info ini VPSnya dibuat dmn ?
Settingan network nodenya gmn ?

trims sebelumnya
Sama2 mas,
Semoga berhasil
 
Status
Not open for further replies.

Top