PANDI | 8


Status
Not open for further replies.

mas.satriyo

Hosting Guru
logo-pandi-8.jpeg

TENTANG

PANDI Meeting merupakan rangkaian acara berisi seminar, diskusi, workshop, atau kegiatan lainnya yang terkait dengan pengelolaan nama domain .id.

Regulator, komunitas internet, dan pelaku serta pengguna industri dan e-commerce akan hadir dalam acara ini.

Dalam PANDI Meeting juga akan digelar Diskusi Umum Terbuka (DUT), forum publik terbuka yang dapat diikuti oleh seluruh Warga Negara Indonesia. Seluruh pemangku kepentingan internet Indonesia akan hadir guna membahas usulan-usulan kebijakan pengelolaan nama domain .id.

KEGIATAN

Seminar

  • Cloud Hosting oleh Asosiasi Cloud Hosting Indonesia
  • Potensi Riset dan Implementasi BIG DATA di Indonesia oleh Ir. Beno K Pradekso MScEE

Workshop

  • DNSSec oleh Champika Wijayatunga ICANN’s Regional SSR Engagement Manager for Asia Pasific
  • BIG DATA Hadoop with HGrid Data Processing Workshop oleh Ir. Solechoel Arifin, MScEE Head of BIG DATA Research Labs247
  • PPND oleh Robinson Sinaga Direktur Fasilitas SKI Badan Ekonimi Kreatif RI dan Gunawan Bagaskoro Konsultan KHI Panelis PPND
  • Membuat Toko Online untuk UMKM oleh Irwin Day – Direktur PT Nawala Indonesia
  • Blogging (creative writing) oleh Pepih Nugraha
  • Blogging (image and video for web) oleh TDK Indonesia
Pameran
  • Foto dan Video peserta kontes .ID My Identity
  • Pameran domain dan hosting oleh 18 registrar PANDI
  • Asosiasi Cloud Hosting Indonesia
  • Produk-produk PANDI

LOKASI


HOTEL 101 DHARMAWANGSA DAN DHARMAWANGSA SQUARE (PAMERAN)
Darmawangsa Square, Jalan Darmawangsa IX No. 14, Kebayoran Baru, RT.5/RW.1, Pulo, Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12160

Tanggal: 15-18 Mei 2017

PENDAFTARAN​

https://8.pandi.id/pendaftaran/
 

dhyhost

Web Hosting Service
The Warrior
Verified Provider
mantap nih, cm blm smpt aj kyknya k sna..
 

zens

Hosting Guru
Verified Provider
sabar ya tuan @UNMETERED semoga pandi mendengarkan pembicaraan ini .. :D mudah-mudahan kedepannya mengadakan event serupa di surabaya :63:
 

jagoweb.com

Apprentice 1.0
Semoga juga nanti ada di jogja, 'Pameran domain dan hosting oleh 18 registrar PANDI'
ini yang pameran yang terdaftar resmi ya? yang reseller tidak boleh daftar jadi peserta pameran ya :D
 

mas.satriyo

Hosting Guru
mantap nih, cm blm smpt aj kyknya k sna..
jkt lagi :D
kebetulan lagi ga di jkt
yo main ke jakarta yo :D

Mantap info nya, wajib hadir :113:
nah, jgn lupa registrasi dulu :D

Kapan ya mengadakan di surabaya?
Semoga juga nanti ada di jogja, 'Pameran domain dan hosting oleh 18 registrar PANDI'
ini yang pameran yang terdaftar resmi ya? yang reseller tidak boleh daftar jadi peserta pameran ya :D

pandi 7 oktober tahun lalu juga di jakarta
mudah2an bisa di luar kota juga nantinya, stakeholder domain dan hosting juga banyak di surabaya dan jogja
 
Status
Not open for further replies.

Top