Halo para tuan,
Saya sedang mencari provider yang stabilitas dan bandwidth koneksi yang bagus untuk koneksi nasional dan internasional yang akan digunakan untuk aplikasi game server. Ada tiga game utama yang perlu dihandle, yaitu Assetto Corsa, Assetto Corsa Competizione, dan Automobilista 2...