DirectAdmin Personal License


lokapadi

Beginner 2.0
Selamat pagi,

Saya ingin beli VPS dan sedang mencari sana-sini.

Yang ingin saya tanyakan adalah DirectAdmin Personal Account dikatakan hanya untuk 1 akun, itu bagaimana ya ?

Setahu saya VPS ada akun VPS nya. Sedangkan untuk mengelola user ada akun Reseller dan akun end-user.

Apabila 1 VPS hanya berisi 1 website, berarti hanya membutuhkan 1 akun Reseller dan 1 akun End-User, apakah ini bisa dengan Personal License tersebut ?

Terima kasih.
 

anym

Poster 1.0
Apabila 1 VPS hanya berisi 1 website, berarti hanya membutuhkan 1 akun Reseller dan 1 akun End-User, apakah ini bisa dengan Personal License tersebut ?

Maximal bisa digunakan untuk 10 Domain dalam 1 akun di lisensi personal

Kalau hanya untuk 1 website saja bisa
 

lokapadi

Beginner 2.0
Maximal bisa digunakan untuk 10 Domain dalam 1 akun di lisensi personal

Kalau hanya untuk 1 website saja bisa

Berarti yang dihitung hanya jumlah akun End-User ya pak, itu dengan ada 1 akun Reseller tidak dihitung ya.

Ok ok.

Thanks pak.
 

anym

Poster 1.0
Berarti yang dihitung hanya jumlah akun End-User ya pak, itu dengan ada 1 akun Reseller tidak dihitung ya.
1 akun reseller dan 1 akun user itu dihitungnya ada 2 akun
Berarti pakai lisensi yang personal plus

Kalau yang personal saja itu hanya 1 akun == admin
 

Hosterbyte

Apprentice 2.0
Verified Provider
untuk lisensi banyak akun bisa pake directadmin beli di warga disini. harga 100k an sudah bisa create bantak akun. tapi untuk vps aja ya bukan dedicated server.
 

dhyhost

Web Hosting Service
The Warrior
Verified Provider
directadmin personal tidak ada akun reseller maupun user,
hanya akun admin sekaligus akun user.
 

Top