iya, pakai hp yang dukung AT Command. Kalau punya HP dan kabel data di rumah, coba cari deh untuk devicenya kemungkinan besar bisa. Bisa via bluetooth atau kabel usb, yang jelas bisa komunikasi antara hp ama pc melalui COM port.
Saya tidak tahu pemogramannya pakai apa, setidaknya nanti ada istilah seperti PDU (Protocol Data Unit), konversi dari 7bit ke 8bit dan sebaliknya, dan beberapa AT command untuk baca dan kirim SMS.
Kalau mau pakai tool yang bantu tanpa ribet - ribet. bisa pakai SMSLib (java), ATSMS (VB.NET) atau Gammu (biasa dipakai di lingkungan OS berbasis linux).