Bukan Kuliner Bakmi Cikas Cap Istri Jln Kubang Raya, Pekanbaru Riau


pluto01

Hosting Guru
The Warrior
Verified Provider
Selamat siang teman-teman, sibuk boleh, tapi kecukupan kebutuhan tubuh juga penting, jadi jangan lupa makan siang. Selalu diperhatikan kecukupan tubuhnya, jaga kesehatan dan banyak minum air bening. Kesehatan itu penting,

1624944205437.png
Ini salah satu menu makan siang yang menurut saya istimewa, karena ini asli buatan istri tercinta, namanya bakmi Cikas cap istri
Siangkat cerita kemarin saat baca-baca threadnya pak @andhi terkait kuliner bakmi, ternyata istri saya memperhatikan saya jika saya begitu menginginkan hal tersebut
Dan hari ini istri saya memenuhi akan keinginan tersebut

A. Bahan :
1. Nasi putih yang telah dimasak secukupnya,
2. Mie kuning (bukan mie instan) secukupnya,
3. Sayur sawi seckupnya,
4. Telur sebanyak yang diinginkan (saat masak ini 2 butir telur)
5. Bawang goreng,
6. Cabe sesuai selera,
7. Penyedap rasa sesuai selera,
8. Sedikti daging Cincang untuk martabak mesir yang sudah dimasak terpisah sebelumnya,
9. Minyak goreng sedikit (ini perlu diperhatikan untuk menjaga kesehatan)

B. Step by Step
1. Siapin semua kebutuhan bahan,
2. Goreng nasi dengan bumbunya,
3. Goreng mie dengan bumbunya,
4. Point 2 dan point 3 selesai, kemudian aduk satukan

C. Hasil :
Siap untuk dikonsumsi

D. Goal :
1. Menghilangkan rasa lapar yang sedang dirasakan,
2. Memenuhi kebutuhan akan rasa ingin mencicipi bakmi jap mebonya pak @andhi

E. Moral of the story
1. Memiliki istri yang pandai masak itu sangat menyenangkan dan memberikan nilai kebahagiaan yang tidak terhingga dan rasa kangen yang semakin mendalam
2. Walaupun banyak masalah, trouble yang dihadapi dalam kerjaan dan usaha, namun seakan hilang semuanya saat mendapatkan hidangan dari hasil usaha istri sendiri,
3. Semua makanan mungkin bisa kita beli namun kebahagiaan alami itu tidak bisa dibeli

F. Kondisi :
Jika saat ini ada yang merasa saya sedang ada masalah keluarga maka, maaf itu sesuatu kekeliruan yang sangat besar, saya baik-baik saja malah saya sedang bahagia dengan keluarga saya. Menikmati masakan istri yang begitu lezat, pandai masak berbagai makanan jadi tidak itu-itu saja, melihat senyuman anak yang begitu manis dan manja ^_^. Dalam suatu hal kuncinya komunikasi, jika ada hal yang salah beritahu dan selesaikan sama-sama, bukan diam-diaman dan ngambek-ngambekan, itu tidak akan selesai hanya akan membuat hati semakin tidak baikan. Dengan saling komunikasi yang baik, Insya Allah semua akan baik-baik saja

G. Untuk yang belum punya Istri :
Yang sabar, mungkin belum waktunya

H. Untuk yang sudah punya istri tapi tidak begitu pandai masak :
Yang sabar juga, inilah porsi yang terbaik untuk anda,


Salam bahagia, jangan lupa untuk tersenyum walaupun itu berat untuk dijalani
 

andhi

Hosting Guru
ahahahahahaha


mantaaaaap warga 62 memang kalau mie harus sama nasi baruu maknyuuus
 

mybloodiscoffee

Expert 1.0
Di Jateng DIY ini bisa masuk disebut menu makanan Magelangan (serius namanya ini).

Btw di Pekanbaru ada babka enak loh, made by order, x aja mau coba.
 

pluto01

Hosting Guru
The Warrior
Verified Provider
Ahahahaha iya, Magelangan yaitu nasi goreng yg dicampur mie
Umumnya ada di warung-warung "Intel"

Btw di Pekanbaru ada babka enak loh, made by order, x aja mau coba.
Kebetulan jarang keluar meram terus dalam jadi tidak tahu hal-hal begini Om, tak coba tanya istri dulu siapa tahu ybs tahu untuk coba
 

mybloodiscoffee

Expert 1.0
Selamat siang teman-teman, sibuk boleh, tapi kecukupan kebutuhan tubuh juga penting, jadi jangan lupa makan siang. Selalu diperhatikan kecukupan tubuhnya, jaga kesehatan dan banyak minum air bening. Kesehatan itu penting,

View attachment 6106
Ini salah satu menu makan siang yang menurut saya istimewa, karena ini asli buatan istri tercinta, namanya bakmi Cikas cap istri
Siangkat cerita kemarin saat baca-baca threadnya pak @andhi terkait kuliner bakmi, ternyata istri saya memperhatikan saya jika saya begitu menginginkan hal tersebut
Dan hari ini istri saya memenuhi akan keinginan tersebut

A. Bahan :
1. Nasi putih yang telah dimasak secukupnya,
2. Mie kuning (bukan mie instan) secukupnya,
3. Sayur sawi seckupnya,
4. Telur sebanyak yang diinginkan (saat masak ini 2 butir telur)
5. Bawang goreng,
6. Cabe sesuai selera,
7. Penyedap rasa sesuai selera,
8. Sedikti daging Cincang untuk martabak mesir yang sudah dimasak terpisah sebelumnya,
9. Minyak goreng sedikit (ini perlu diperhatikan untuk menjaga kesehatan)

B. Step by Step
1. Siapin semua kebutuhan bahan,
2. Goreng nasi dengan bumbunya,
3. Goreng mie dengan bumbunya,
4. Point 2 dan point 3 selesai, kemudian aduk satukan

C. Hasil :
Siap untuk dikonsumsi

D. Goal :
1. Menghilangkan rasa lapar yang sedang dirasakan,
2. Memenuhi kebutuhan akan rasa ingin mencicipi bakmi jap mebonya pak @andhi

E. Moral of the story
1. Memiliki istri yang pandai masak itu sangat menyenangkan dan memberikan nilai kebahagiaan yang tidak terhingga dan rasa kangen yang semakin mendalam
2. Walaupun banyak masalah, trouble yang dihadapi dalam kerjaan dan usaha, namun seakan hilang semuanya saat mendapatkan hidangan dari hasil usaha istri sendiri,
3. Semua makanan mungkin bisa kita beli namun kebahagiaan alami itu tidak bisa dibeli

F. Kondisi :
Jika saat ini ada yang merasa saya sedang ada masalah keluarga maka, maaf itu sesuatu kekeliruan yang sangat besar, saya baik-baik saja malah saya sedang bahagia dengan keluarga saya. Menikmati masakan istri yang begitu lezat, pandai masak berbagai makanan jadi tidak itu-itu saja, melihat senyuman anak yang begitu manis dan manja ^_^. Dalam suatu hal kuncinya komunikasi, jika ada hal yang salah beritahu dan selesaikan sama-sama, bukan diam-diaman dan ngambek-ngambekan, itu tidak akan selesai hanya akan membuat hati semakin tidak baikan. Dengan saling komunikasi yang baik, Insya Allah semua akan baik-baik saja

G. Untuk yang belum punya Istri :
Yang sabar, mungkin belum waktunya

H. Untuk yang sudah punya istri tapi tidak begitu pandai masak :
Yang sabar juga, inilah porsi yang terbaik untuk anda,


Salam bahagia, jangan lupa untuk tersenyum walaupun itu berat untuk dijalani

  1. Utk yg blm punya istri, ajari dia masak masakan indonesia (entah lokal atau calon internasional). Calon istri bisa masak enak itu high value (versi saya).
  2. Utk yg ada masalah keluarga.... semoga bisa lekas beres, dan diharapkan bisa login utk bertggjwb agar ga dikenal sbg abang jago selamanya. :21: (saya paham bro maksud anda) wkwkwkwkwk
 

Top