Pelanggan dengan puluhan ribu email dalam waktu singkat


Status
Not open for further replies.

dhyhost

Web Hosting Service
The Warrior
Verified Provider
jangan sampai kasusnya sama kyak ini,
http://www.diskusiwebhosting.com/threads/problem-shared-hosting-usa.10355/

kalau udah terlalu sering abuse, saya lebih pilih terminate and no refund,

tambahan :
security server juga harus diperhatikan, jangan sampai akses SMTP mudah di bruteforce oleh orang jail, smtp ini paling sering kena bruteforce, kalau security lemah dan smtp klien kena bobol ya jadinya bakalan spam
 

funkyasa

Expert 1.0
Wah makasi linknya mas, ya ampun dendanya sampai $500 dari data center, kasian pihak hostingnya kalau begitu. Belum lagi kl user ga mau ngerti dan komplain yang tidak2.
Pembelajaran buat saya juga sebelum terjadi hal seperti itu.
Kalau bruteforce protection itu meLindungi cpanel login aja atau mencakup smtp login juga mas? Misalnya cphulk.
 

BikinDesainSitus

Hosting Guru
Verified Provider
langkah mas saya rasa sudah benar. unsupend dengan catatatn terminate dan fresh install, klien juga harus perhatikan security webnya (update dll). kalau masih bandel, terminate dan no refund.
kalau ini dibiarkan bisa2 ip kena suspend (pernah kena email abuse datacenter).
 
Status
Not open for further replies.

Top