Plugin WP again.


Status
Not open for further replies.

xphones

Expert 1.0
Ada salah satu klien saya yang hampir tiap hari daily log selalu nangkring di top resource usage, tidak tanggung2 selalu diatas 75% bahkan sering juga di 95%.

Yang sedikit merepotkan adalah dari daily log tersebut tidak ditampilkan detail bagian mana yang menyebabkan resource gede, melainkan hanya tertuju ke index.php saja (index utama)

Klien menggunakan wordpress dengan trafik UV sekitar 2000-4000/day page view 4000-9000/day. dan berikut list plugin2nya:

Code:
wp-super-popup
all-in-one-seo-pack
all-in-one-webmaster
broken-link-checker
comment-reply-notification
contextual-related-posts
custom-about-author
customized-recent-comments
easy-random-posts
google-analyticator
google-sitemap-generator
lj-longtail-seo
my-category-order
plugin-backups
regenerate-thumbnails
sayfa-sayac
seo-automatic-links
seo-image
spam-free-wordpress
wordfence
wp-cleanfix
wp-db-backup
wpdbspringclean
wp-dtree-30
wp-optimize
wp-pagenavi
wp-pagenavi-style
wp-responder-email-autoresponder-and-newsletter-plugin
wp-super-popup

Kira2 dari sekian plugin tersebut apakah ada yang memang terlalu membebani?
 

FluidaWeb

Hosting Guru
seo-automatic-links sama related post..mungkin yg cukup berat,,kalo yg lain ada beberpa yg cukup asing
biasanya yg pake spt itu cuma blogger yg ikut2an saja,,semua plugin dipasang dan tdk tahu gunanya,,
kalau dilihat itu ada beberapa plugin yg fungsinya sama atau bahkan dr WP sendiri sdh bisa tanpa bantuan plugin
 

xphones

Expert 1.0
all-in-one-seo-pack
all-in-one-webmaster
ini menurut saya juga bisa jadi bentrok atau malah jadi bad script karena fungsinya toh sama saja, tapi ndak taulah, mungkin saja hanya salah satu yang aktif sedang satunya statusnya disable.

Sementara saya coba chmod plugin2 yang disarankan mas hadi agar tidak berfungsi dan kita lihat beberapa hari ke depan bagaimana reaksi server.
 

mentariweb

Apprentice 2.0
yg ini kynya salah satu bisa ditolerir :
all-in-one-seo-pack
all-in-one-webmaster

yg ini kelas berat rasanya :
contextual-related-posts
easy-random-posts
lj-longtail-seo
my-category-order
plugin-backups
regenerate-thumbnails
seo-automatic-links
seo-image
wp-db-backup
wpdbspringclean
wp-optimize

saya perhatikan klien yg sempat menggunakan db backup banyak errornya di tempat saya, load akhirnya jadi tinggi, terakhir 2 klien terpaksa saya kasih "VISA" ke luar hosting :p
 

bintang

Apprentice 2.0
Coba ikutan nambahin atas saya lah :)

- comment-reply-notification
- wp-responder-email-autoresponder-and-newsletter-plugin

Silahkan lanjutkan Investigasi nya mas :D
 

JuraganWebHosting

Apprentice 1.0
wooww.. sebanyak itu pluginnya? aktif semua? rasanya sih kalau sebanyak itu wajar kalau berat jalannya wordpressnya.. kalau saran saya plugin2 berikut ini rasanya bisa di disable :

wp-optimize
wp-pagenavi
wp-pagenavi-style
regenerate-thumbnails
seo-image

silahkan dicek lebih jauh..
 
Status
Not open for further replies.

Top