tanya Tuan, tidak bisa registrasi ulang domain ?


Status
Not open for further replies.

henki

New Member
Tanya nih ..

Sebelumnya saya dapat email dr Google Apps Team bahwasannya domain saya sdh jatuh tempo pembayaran, berhubung saya kelupaan (terlalu sibuk kali ..) ga cek email saya website saya di suspended hingga diminta untuk melakukan pembayaran, disebabkan karena credit card saya yg expired.
Di email memang saya diminta untuk log in ke account saya untuk meng update pembayaran ..
Tapi kenapa pada saat masuk ke account saya ada notifikasi : "Request tidak valid" :43:
Apa saya terlalu lama tidak cepat menanggapi email dr google apps team ( padahal baru 1 minggu terlambat)

Mohon pencerahan para pakar biar saya dapat memperpanjang domain saya (padahal web sy sudah dihalaman 1)
Kalau saya ganti domain apakah pengaruh pada page rank saya ?

terima kasih
 

andhi

Hosting Guru
tidak valid itu krn pihak regstrar tidak bisa ambil dana dari CC yg sudah EXPIREd sepertinya itu masalahnya...
 

JuraganWebHosting

Apprentice 1.0
kalau 1 minggu expired nya, harusnya masih aman yah domainnya, masih bisa di renew. mesti contact google dan minta mereka untuk membantu proses perpanjangan.. kala ganti domain pastinya akan merugikan ranking google.. jadi sebaiknya direnew saja.. :)
 

henki

New Member
kalau 1 minggu expired nya, harusnya masih aman yah domainnya, masih bisa di renew. mesti contact google dan minta mereka untuk membantu proses perpanjangan.. kala ganti domain pastinya akan merugikan ranking google.. jadi sebaiknya direnew saja.. :)
Tu dia Tuan gimana caranya .. :2:
 

andhi

Hosting Guru
klo login ke accounts biasanya kan ada informasi untuk contak supportnya,
 
Status
Not open for further replies.

Top