Domain copyright


sonirohman

Beginner 2.0
Hallo selamat malam suhu.
Saya ingin menanyakan mengenai copyright di sebuah domain.
Contoh saya ingin membeli domain iinstagram. com Apakah ini termasuk pelanggaran hakcipta? Jika saya membuat blog dengan domain tersebut, apakah nantinya akan berimbas pada penolakan adsense kemungkinan?

Terimakasih.
 

Pencari_Ilmu

Hosting Guru
Hallo selamat malam suhu.
Saya ingin menanyakan mengenai copyright di sebuah domain.
Contoh saya ingin membeli domain iinstagram. com Apakah ini termasuk pelanggaran hakcipta? Jika saya membuat blog dengan domain tersebut, apakah nantinya akan berimbas pada penolakan adsense kemungkinan?

Terimakasih.
Perlu dibedakan antara copyright dengan trademark, copyright itu hak cipta atas karya seni seperti buku, video, musik, dll sedangkan trademark adalah brand atau merek. Yang dimaksud TS adalah trademark.

Kenapa harus menggunakan "iinstagram" yang notabene adalah sebuah hack name dari "instagram"? domain sepeti ini berpotensi menimbulkan kebingungan dan berisiko digunakan untuk aktivitas phising. Domain seperti "iinstagram.com" bisa didaftarkan tetapi tidak bisa digunakan secara legal dan berpotensi menimbulkan masalah hukum dikemudian hari. Kecuali Anda menggunakan nama domain seperti "tutorialinstagram.com" atau "carapakaiinstagram.com", hal seperti ini masih diperbolehkan. Hal yang sama juga dengan merek lain seperti "apple" kalau kita daftarkan "appple.com" bisa berpotensi melanggar trademark. Tapi kalau "petaniapple.com" ini tidak apa-apa.Hal yang sama berlaku juga untuk "tutorialexcel.com", "penggemartoyota.com", dll
 

mlutfiup

Hosting Guru
Mas @sonirohman penggunaan nama domain yang sudah didaftarkan merek dagangnya tidak boleh digunakan dengan alasan apapun walaupun hanya sebagian, misspelled apalagi keseluruhan. bisa dikategorikan sebagai cybersquatting meskipun mas gak niat menjual domain atau menggunakannya untuk tujuan baik tetap melanggar.

InstagramGue.com atau Tutorialyoutube.com, BeliSaldoPaypal.com itu mengandung merek dagang. atau Innstagramm.com gak bisa juga. saran saya cari nama yang generik.

Konsekuensinya domain bisa di delete saat yang punya merek dagang mengajukan keberatan / dispute ke ICANN atau di sidang di pengadilan bisa denda bisa penjara karna melanggar HAKI
 

mybloodiscoffee

Expert 1.0
Hallo selamat malam suhu.
Saya ingin menanyakan mengenai copyright di sebuah domain.
Contoh saya ingin membeli domain iinstagram. com Apakah ini termasuk pelanggaran hakcipta? Jika saya membuat blog dengan domain tersebut, apakah nantinya akan berimbas pada penolakan adsense kemungkinan?

Terimakasih.

  1. Domain dan hak cipta itu ga sama, perhatikan itu baik". Klo sebuah perusahaan sudah punya trademark dan dalam salah satu klausal hukum merk dagang/hak cipta mrk ada unsur pembatasan nama domain yg sama, maka membeli nama domain yg sama walau beda tld itu bisa kena masalah hukum.
  2. Saya beri contoh ya yg mirip... domain microsoft.com itu pernah ngambek dng domain milik seorang remaja bernama mike rowe dia daftarkan domain mikerowesoft.com, dan itu bikin microsoft meradang krn ada unsur persamaan dan bisa bikin bingung, jadilah kasur..eh kasus. Lalu domain wordpress.com/org itu milik Automatic melarang siapapun mendaftarkan nama domain dng unsur kata wordpress, mrk menyarankan siapapun yg suka dng wordpress lebih baik pakai inisial WP pada domainnya jng daftarin dng unsur kata wordpress atau bisa kena masalah hukum.
  3. Klien saya juga pernah hampir bermasalah krn 1 domain direbutkan 2 pihak, tp salah 1 sudah kuat dr sisi hukum krn sudah lebih dulu daftarkan ini itu jadilah itu domain saya lepas ke klien yg punya bukti legalitas.
 

chairulavif

Apprentice 1.0
Hallo selamat malam suhu.
Saya ingin menanyakan mengenai copyright di sebuah domain.
Contoh saya ingin membeli domain iinstagram. com Apakah ini termasuk pelanggaran hakcipta? Jika saya membuat blog dengan domain tersebut, apakah nantinya akan berimbas pada penolakan adsense kemungkinan?

Terimakasih.
Untuk nama yang sangat terkenal seperti Instagram lebih baik tidak usah. KArena Miss spell juga diperhitungkan untuk mereka. Banyak kasus kasus serupa seperti SOny aka yang dituntut Sony. U
 

Top