hitungan lisensi directadmin


PusatHosting

Hosting Guru
Note that our terms and conditions do not allow license reselling unless you are leasing it from a server provider with a server. If you do not receive a server with your license payment to the Reseller, then your license violates our terms and conditions.

emang ada ya yang reseller da? melanggar tosnya

Tidak ada, ngeri kalau sudah di suspend.
Sepertinya di forum DA saya lihat ada yang punya lisensi puluhan dan di suspend.
 

wpanel

Poster 2.0
Jadi yang dijual lokalan itu resmi atau apa ya?
maaf bukan prasangka buruk, kalau ada klarifikasi akan lebih baik.
 

BUANA dotnet

Hosting Guru
Verified Provider
Yang provider resmi jualnya license resmi kok (bukan bajakan, asal tidak beli dari banyak forum underground dan online marketplace dengan harga aneh, dengan embel2 lifetime, unlimited dsb) .... tapi idealnya belanja server/layanan nya di provider itu juga, karena harga lisensi yg ditawarkan itu sebenarnya tidak ada keuntungan, malah ada yg jual rugi.

Biasa nya kerugian jual lisensi disubsidi silang dengan pendapatan sewa server atau managed service nya.

Yang pasti beli lisensi di luar DA langsung, support nya harus via provider tersebut (baik yg kasih free support maupun menggunakan paid support/managed service)

Apakah DA tahu bahwa beberapa lisensi dijual tanpa layanan lain? Kalau di kita mereka tahu, tapi ya itu, harus jaga nama, tetap beri layanan bila ada kendala di lisensi, tidak main lempar langsung ke DA.

Dan juga jangan seperti sebagian klien +62 yang "kurang" tertib dalam belanja. Ada beberapa provider yang gak tertib juga ke prinsipal.

Contoh:

Kita beli/bayar lisensi ke DA itu rutin, tiba2 ada klien yg kurang tertib tidak bayar perpanjangan dan juga tidak konfirmasi kalo cancel layanan... kita bayar terus lisensi nya ke prinsipal padahal tidak ada pembayaran dari klien.

Trus tiba tiba lewat seminggu atau dua minggu, klien tersebut order baru dengan IP yg sama, mungkin dengan harapan masa aktif nya biar jadi lebih panjang.

Padahal di sisi provider hal ini sangat merugikan, selain merepotkan karena harus kontrol manual, melakukan penyesuaian masa aktif dsb, ada resiko kerugian finansial juga.

Kalo ada yg protes:
Kan lisensi nya saat telat bayar sudah di suspend, harusnya kan ga wajib bayar soalnya lisensi tidak bisa dipakai.
Jawaban: semua lisensi walaupun status suspend, lisensi itu tetap wajib dibayar oleh provider ke prinsipal.

Jadi.....
Provider-provider yang kasih harga rendah itu sudah baik hati mau bantu usaha hosting, khususnya di Indonesia, kalau bisa ya, yang tertib kalau belanja lisensi, jangan malah mempersulit dengan alpa melakukan hal-hal yg sebenarnya mudah dilakukan.

Apakah untuk DA praktek jual lisensi ini diperbolehkan? Jawaban: kalo murni jual lisensi, tidak boleh, kalau jual bersamaan layanan lain masih boleh. (Ini agak twisted excuse) partner DA tidak harus mengoperasikan Data Center sendiri, mereka bisa juga rent dan resell server/vps di semua provider lain, sehingga masih diperkenankan lisensi tersebut dipasang di semua Data Center, seperti AWS, Hetzner, DO, dsb..
(Walaupun kita akan lebih senang kalau klien sewa VPS nya di data center kita sendiri)

(NB, ini tidak hanya untuk DA, tapi berlaku juga untuk lisensi-lisensi lain)
 

Rockman

Hosting Guru
Verified Provider
Yang provider resmi jualnya license resmi kok (bukan bajakan, asal tidak beli dari banyak forum underground dan online marketplace dengan harga aneh, dengan embel2 lifetime, unlimited dsb) .... tapi idealnya belanja server/layanan nya di provider itu juga, karena harga lisensi yg ditawarkan itu sebenarnya tidak ada keuntungan, malah ada yg jual rugi.

Biasa nya kerugian jual lisensi disubsidi silang dengan pendapatan sewa server atau managed service nya.

Yang pasti beli lisensi di luar DA langsung, support nya harus via provider tersebut (baik yg kasih free support maupun menggunakan paid support/managed service)

Apakah DA tahu bahwa beberapa lisensi dijual tanpa layanan lain? Kalau di kita mereka tahu, tapi ya itu, harus jaga nama, tetap beri layanan bila ada kendala di lisensi, tidak main lempar langsung ke DA.

Dan juga jangan seperti sebagian klien +62 yang "kurang" tertib dalam belanja. Ada beberapa provider yang gak tertib juga ke prinsipal.

Contoh:

Kita beli/bayar lisensi ke DA itu rutin, tiba2 ada klien yg kurang tertib tidak bayar perpanjangan dan juga tidak konfirmasi kalo cancel layanan... kita bayar terus lisensi nya ke prinsipal padahal tidak ada pembayaran dari klien.

Trus tiba tiba lewat seminggu atau dua minggu, klien tersebut order baru dengan IP yg sama, mungkin dengan harapan masa aktif nya biar jadi lebih panjang.

Padahal di sisi provider hal ini sangat merugikan, selain merepotkan karena harus kontrol manual, melakukan penyesuaian masa aktif dsb, ada resiko kerugian finansial juga.

Kalo ada yg protes:
Kan lisensi nya saat telat bayar sudah di suspend, harusnya kan ga wajib bayar soalnya lisensi tidak bisa dipakai.
Jawaban: semua lisensi walaupun status suspend, lisensi itu tetap wajib dibayar oleh provider ke prinsipal.

Jadi.....
Provider-provider yang kasih harga rendah itu sudah baik hati mau bantu usaha hosting, khususnya di Indonesia, kalau bisa ya, yang tertib kalau belanja lisensi, jangan malah mempersulit dengan alpa melakukan hal-hal yg sebenarnya mudah dilakukan.

Apakah untuk DA praktek jual lisensi ini diperbolehkan? Jawaban: kalo murni jual lisensi, tidak boleh, kalau jual bersamaan layanan lain masih boleh. (Ini agak twisted excuse) partner DA tidak harus mengoperasikan Data Center sendiri, mereka bisa juga rent dan resell server/vps di semua provider lain, sehingga masih diperkenankan lisensi tersebut dipasang di semua Data Center, seperti AWS, Hetzner, DO, dsb..
(Walaupun kita akan lebih senang kalau klien sewa VPS nya di data center kita sendiri)

(NB, ini tidak hanya untuk DA, tapi berlaku juga untuk lisensi-lisensi lain)

Tahun-tahun kemarin Lisensi lifetime kan sempat ada. Kenapa sekarang kok di tiadakan...
Sayang sekali..
 

BUANA dotnet

Hosting Guru
Verified Provider
Tahun-tahun kemarin Lisensi lifetime kan sempat ada. Kenapa sekarang kok di tiadakan...
Sayang sekali..

Karena biaya operasional, terutama untuk support tidak mencukupi.
Model lifetime itu, memang tidak bisa dipertahankan untuk jangka panjang.
Ditiadakan lebih baik bila sudah tidak ekonomis, daripada prinsipal nya gulung tikar, tidak bisa lanjutkan development lagi.
 

rizko

Beginner 2.0
Karena biaya operasional, terutama untuk support tidak mencukupi.
Model lifetime itu, memang tidak bisa dipertahankan untuk jangka panjang.
Ditiadakan lebih baik bila sudah tidak ekonomis, daripada prinsipal nya gulung tikar, tidak bisa lanjutkan development lagi.

om, untuk lisensi directadmin yang "personal" - 10 domains ada gak om?
 

Top