saya barusan ganti hostname untuk WHM tapi di WHMCS tidak mau redirect ke hostname baru


nyanhosting.id

Beginner 2.0
halo semuanya, saya mengalami masalah. entah karena WHM atau WHMCS nya. jadi saya barusan ganti hostname yang semula "server,site.com" menjadi "berkah,server.com", namun ketika user ingin melakukan login melalui direct button yang ada pada WHMCS, tetap mengarah pada hostname yang lama yaitu "server,site.com" yang mana domain tersebut sudah tidak terinstall SSL jadi untuk auto login sudah tidak berfungsi karena seharusnya untuk login mengarah ke domain baru.

mohon untuk pencerahan atas masalah ini. terimakasih
 

pluto01

Hosting Guru
The Warrior
Verified Provider
halo semuanya, saya mengalami masalah. entah karena WHM atau WHMCS nya. jadi saya barusan ganti hostname yang semula "server,site.com" menjadi "berkah,server.com", namun ketika user ingin melakukan login melalui direct button yang ada pada WHMCS, tetap mengarah pada hostname yang lama yaitu "server,site.com" yang mana domain tersebut sudah tidak terinstall SSL jadi untuk auto login sudah tidak berfungsi karena seharusnya untuk login mengarah ke domain baru.

mohon untuk pencerahan atas masalah ini. terimakasih
1. Di bagian WHM perlu disesuaikan hostname barunya
2. Di sisi WHMCS di bagian server setting juga perlu dirubah hostnamenya ke yang baru
 

dhyhost

Web Hosting Service
The Warrior
Verified Provider
cpanel ini biasanyaa lama diproses issue SSL untuk hostname, kalau bisa request trial SSL dulu untuk hostnamenya dulu replace SSLnya di menu "Manage Service SSL Certificates"
 

websoldes

Poster 2.0
halo semuanya, saya mengalami masalah. entah karena WHM atau WHMCS nya. jadi saya barusan ganti hostname yang semula "server,site.com" menjadi "berkah,server.com", namun ketika user ingin melakukan login melalui direct button yang ada pada WHMCS, tetap mengarah pada hostname yang lama yaitu "server,site.com" yang mana domain tersebut sudah tidak terinstall SSL jadi untuk auto login sudah tidak berfungsi karena seharusnya untuk login mengarah ke domain baru.

mohon untuk pencerahan atas masalah ini. terimakasih
coba shared hostnamenya pak, sapa tau bisa bantu cek
 

Top